
Jerawat merupakan salah satu masalah yang tiada habisnya, apalagi bagi anak muda yang sedang dalam masa puber, cara alami menghilangkan jerawat
adalah salah satu usaha membersihkan jerawat yang paling aman karena
tidak akan menimbulkan efek samping dan tentunya sangat mudah dilakukan
juga tidak menghabiskan banyak biaya.
Memang sih, cara alami menghilangkan jerawat
efeknya tidak dapat langsung dirasakan secara instan karena itu butuh
waktu dan usaha. Tidak seperti operasi laser yang sekali operasi
langsung terasa khasiatnya. Tapi percayalah, cara alami menghilangkan jerawat akan terasa berefek lebih baik terhadap diri anda sendiri.
Untuk menghilangkan jerawat secara alami dengan mudah dan murah diantaranya :
Hindari
makanan...